whatsapp-yuklahcom

Panduan …

Cara Order Layanan Training

Berikut langkah demi langkah cara memesan program pelatihan (training), baik itu public training maupun in house training, melalui website ini:

1. Pilih Jenis Pelatihan

Anda bisa melihat beragam pilihan pelatihan berdasarkan kategorinya (Sales, Marketing, SDM, IT, dsb) lengkap dengan tanggal jadwalnya di halaman Pelatihan Kami.

Pilih jenis pelatihan apa yang sesuai dengan kebutuhan Anda.

2. Isi Formulir Pemesanan

Setelah menentukan program pelatihan, silakan isi formulir pemesanan agar kami bisa memprosesnya. Anda akan diminta untuk melengkapi data berikut:

  • Nama Lengkap
  • Perusahaan
  • Email
  • No. Telepon (Whatsapp)

3. Lakukan Pembayaran

Petugas kami akan menginformasikan total biaya pelatihan melalui email. Mohon untuk segera melakukan pembayaran agar tempat tetap tersedia.

Pembayaran bisa dilakukan via transfer bank ke rekening XXX atau langsung on the spot saat hari-H di tempat pelatihan.

4. Dapatkan Informasi Kelas

H-3 pelatihan, Anda akan menerima email berisikan informasi tempat pelatihan, rundown acara, panduan persiapan materi, dan hal teknis lainnya.

5. Ikuti Pelatihan

Datang ke tempat pelatihan sesuai waktu yang ditentukan. Akan ada name tag khusus dengan data Anda. Selamat mengikuti program pelatihan!

Kami siap menjadi mitra strategis Anda dalam peningkatan kualitas SDM dan kesiapan menghadapi era digital. Yuk mulai tingkatkan kompetensi bersama kami!

Get in Touch